Surat Terbuka CEO: Refleksi Perjalanan Teknologi & Prediksi Tren 2026
Tentang Kami
👁️ 24
Tahun 2025 adalah tahun akselerasi. Kita melihat pesantren mulai melek cashless, travel umroh beralih ke aplikasi. Di 2026, tren ini akan semakin dalam. AI akan mulai masuk ke ranah prediksi stok dan personalisasi layanan siswa. Codeloka berkomitmen untuk terus berada di garis depan, memastikan teknologi canggih ini tetap "membumi" dan mudah digunakan oleh klien kami.